Download Gratis Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 Jenjang MTs/SMP
Wajib dicoba Download Gratis Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 Jenjang MTs - Buku induk merupakan suatu buku yang berisi tentang daftar nama identitas beserta jati diri orang yang tercatat dalam suatu organisasi, murid sekolah, warga pada suatu wilayah.
Buku induk menjadi salah satu perangkat administrasi suatu lembaga, organisasi yang digunakan sebagai catatan histori anggota - anggota dalam suatu lembag atau organisasi. Buku Induk dapat juga dijadikan sebagai tanda bukti bawah seseorang pernah berada dalam lemabag atau organisasi.
Pada lembaga pendidikan utamanya Madrasah atau sekolah adanya buku induk merupakan suatu keharusan untuk membuatnya. Karena dalam buku induk memuat infomasi penting daftar identittas dan nilai selama menjadi siswa dan juga menjadi catatan histori bahwa siswa tersebut pernah mengenyam pendidikan di lembaga pendidikan tersebut.
Dulu sebelum adanya komputer pengisian data buku induk masih manual dengan melakuan penulisan tangan di Buku Induk yang biasanya diperoleh dari membeli di toko ATK.
Tentunya membutuhkan waktu dan tenaga lebih untuk menyelesaikan Buku Induk. Lebih - lebih jika jumlah siswa di Madrasah/Sekolah sangat banyak, misalnya 500+ pasti membutuhkan waktu yang cukup lama jika dikerjakan 1 - 2 orang. Dengan siswa 500 seharusnya dialokasikan oleh 2 orang, itu sudah lumayan.
Namun pada era yang serba digital dan perkembangan teknologi yang semakin maju kini segala sesuatu yang berhubungan dengan Data dapat dikerjakan melalui Komputer dengan menggunakan Aplikasi untuk mempermudah pekerjaan dan tentunya lebih efisien.
Kini telah hadir sebuah Aplikasi yaitu Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 untuk jenjang MTs. Aplikasi Buku Induk dibuat oleh rekan Operator Emis dan Simpatika yaitu Pak Sobirin.
Aplikasi ini dibuat memanfaatkan program Mocrosoft Office Excel dengan memanfaatkan Macro Visual Basic. Sehingga mudah untuk digunakan siapa saja cukup dengan Microsoft Office Excel untuk membukanya.
Bagi anda yang berminat atau sedang membutuhkan Aplikasi tersebut. Bisa anda dapatkan Gratis di blog ini. Berikut link Download Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 :
Download Gratis Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 Jenjang MTs
![]() |
Fitur Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 |
Fitur - Fitur Aplikasi Buku Induk K-13 MTs/SMP :
- Profil Sekolah
- KKM
- Data Identitas Siswa
- Daftar Nilai ( Sikap, Pengetahun, dan Keterampilan )
- Nilai Ujian (UNBK, UAMBNBK,UAM,USBN,Nilai Ijazah)
- Form Cetak Buku Induk
- Supprt 3 Tahun Pengisian
- Include Buku Panduan Penggunaan Aplikasi
- Support Office 2007, Office 2010, Office 2013, Office 2016
Dan masih banyak lagi fitur Aplikasi yang tidak dapat kami sebutkan satu - persatu di blog ini.
Catatan : Silahkan baca panduan Aplikasi terlebih dahulu sebelum menggunakan
Aplikasi tersebut sangat membantu mempermudah pekerjaan dalam pembuatan Buku Induk Siswa. Silahkan download dan gunakan dengan bijak. Jangan lupa untuk tetap mensupport kami dengan membagikan artikel ini di sosial media anda agar teman anda ikut menggunakan aplikasi yang sangat bermanfaat ini.
Demikian posting tentang Download Gratis Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 Jenjang MTs/SMP. Semoga aplikasi yang kami bagika dapat bermanfaat bagi anda da semuanya. Terima Kasih.
Sumber https://www.emissimpatikazone.com/
Belum ada Komentar untuk "Download Gratis Aplikasi Buku Induk Kurikulum 2013 Jenjang MTs/SMP"
Posting Komentar